Kamis, 17 Mei 2012

12 saraf kranial

 Nama Jenis Fungsi
 IOlfaktoriusSensori Menerima rangsang dari hidung dan menghantarkannya keotak untuk diproses sebagaisensasibau
 IIOptikSensori Menerima rangsang dari mata dan menghantarkannya ke otak untuk diproses sebagai persepsi visual
 IIIOkulomotorMotorikMenggerakkan sebagian besarotot mata
IVTroklearisMotorik Menggerakkan beberapaototmata
 V TrigeminusGabungan Sensori: Menerima rangsangan dari wajah untuk diproses di otak sebagaisentuhanMotorik: Menggerakkanrahang
VIAbdusenMotorikAbduksimata
 VIIFasialisGabungan Sensorik: Menerima rangsang dari bagian anterior lidah untuk diproses di otak sebagai sensasi rasaMotorik: Mengendalikan otot wajah untuk menciptakan ekspresi wajah
VIII
VestibulokoklearisSensori Sensorisistem vestibular: Mengendalikan keseimbangan Sensori koklea: Menerima rangsang untuk diproses di otak sebagai suara
 IXGlosofaringeusGabunganSensori: Menerima rangsang dari bagian posterior lidah untuk diproses di otak sebagai sensasi rasaMotorik: Mengendalikan organ-organ dalam
 XVagusGabungan Sensori: Menerima rangsang dari organdalamMotorik: Mengendalikan organ-organ dalam
 XIAksesoriusMotorik Mengendalikan pergerakan kepala
XIIHipoglossusMotorik Mengendalikan pergerakan lidah

0 komentar:

Posting Komentar